Wednesday, March 10, 2010

[HSX 125 Community] Re: menanggapi email bro idoey mengenai jarak plus nanya jeroan

 

@ bro panji :
makasih banyak buat info nya.. paling tidak sekarang saya sudah paham untuk acuan jarak
kapan saya harus pake atribut lengkap.. Insya Allah kalo jacket ato helm (SAY NO to HELM CETOK)
tidak pernah ketinggalan dipake.. paling ya itu celana pendek (3/4) ama sendal kalo jarak deket mah
hehehehe... (tapi itu pun kalo buat ke pasar ama nyari makanan doank..)

@ HSXers (khususnya bro panji lagi neh kalo boleh, ente khan gape bgt.. hehehe) :
kemaren gw udh posting ini, tapi belon ada yg nanggepin aja.. hiks...
gw mo nanya lagi neh, kemaren olie sekarang masalah busi :
untuk digunakan di motor kita tercinta HSX 125,
(1) lebih bagus mana antara busi irridium sama busi platinum ??
(2) untuk merk N*K, D*NS*, SH*RK, lebih bagus mana ??
(3) apakah tutup busi berpengaruh juga kalo ganti busi ??
* baca mitos : ganti busi racing tutup businya juga harus diganti
(4) ada saran untuk ganti coil main jet / pilot jet dengan merk K*T*C*
cuman gw lupa ukurannya berapa dia bilang (yg pasti lebih gede dr standar)
ukuran coil berapa yg cocok  ??

mohon pencerahannya,

IDOEY
D 2037 ZP
Stiker udah, ID belum
Cilandak - Thamrin - Bandung - Banjaran



From: panji.yogie <panji.yogie@possimpanpinjam.com>
To: honda-supra-x-125@yahoogroups.com
Cc: andreas sulistyo <ndre_su@yahoo.com>; aNDre <andreas@puninar.com>; "Noer "Zhizou"" <finance.jkt@sumalindo.com>; blackhorse_d2037zp@yahoo.com
Sent: Wed, March 10, 2010 2:20:52 PM
Subject: menanggapi email bro idoey mengenai jarak

Selamat siang bro…

Menindak lanjuti emailnya bro idoey..

Kalau menurut saya (yang masih butuh banyak belajar)…

Jarak nya tuh…

Jikalau kurang dari 1 km dan lalu lintasnya tidak padat alias sepi atau agak sepi saya rasa tidak terlalu masalah

Apabila lebih dari 1 km dan atau lalu lintas sudah padat walaupun kurang dari 1 km, maka sebaiknya memakai sepatu, celana panjang, sarung tangan, helm minimal half face,jaket toh itu demi kesalamatan anda sendiri dan juga pasangan/boncenger anda.

 

Nah itu hanya pendapat saya.

Kalau kurang mohon di tambahkan

Kalau salah mohon di betulkan

Terimakasih semua

 

Salam

Panjie

087

 

 


__._,_.___
Recent Activity:
----------------------------------------------------------------------

Motto: "Hospitality, Safety & X-tra smile"

Please Visit:
http://www.honda-suprax125.org
http://hsx125c.multiply.com
http://hsx-125.blogspot.com/ for database milis

�ASK NOT WHAT YOUR COMMUNITY CAN DO/GIVE FOR YOU BUT ASK WHAT YOU CAN DO/GIVE FOR YOUR COMMUNITY�

----------------------------------------------------------------------
.

__,_._,___