Thursday, November 25, 2010

[yamaha_scorpio] Terima Kasih Untuk Pengurus Periode 2008-2010

 

Dear all,

Sehubungan dgn terpilihnya Ketua Umum MiLYS Nasional periode 2010-2012, maka berakhir pula Kepengurusan MiLYS Periode 2008-2010.

Sbgm ada pepatah, "Tak Ada Gading Yang Tak Retak", demikian pula kita sebagai manusia, tak lepas dari khilaf dan salah. Utk itu saya memohon maaf apabila selama Kepengurusan Periode 2008-2010 masih ada kesalahan, kiranya dibukakan pintu maaf dan kedepannya kita terus berbenah diri dan tetaplah solid.

No Hurt Feeling, semoga All Member MiLYS bersama-sama kita melangkah maju dalam kebersamaan dgn tiada beban dan prasangka negatif. Karena bgmpun, hanya yang terbaik yang kami usahakan untuk teman-teman semua.

Akhir kata, atas nama pribadi, saya mengucapkan banyak terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kpd teman-teman Penasehat, Moderators dan Pengurus yg sudah mengemban tugas tsb hingga akhir kepengurusan.

Walau sudah tidak lagi sebagai Kepengurusan, harapan saya dan All Member MiLYS, kiranya teman-teman tetap eksis dan memberikan sumbangsihnya baik pikiran maupun tenaga untuk kelangsungan putaran roda organisasi Mailing List Yamaha Scorpio - MiLYS.



Kepengurusan Periode 2008-2010:

Penasehat:
1. Bonnie 001                      6. Japest 005
2. Wayan 012                      7. Andi T 026
3. Bambing 175                  8. Khoent 042
4. Ryan Sepatu 236           9. Subi 508     
5. Fahly 444                      10. Kang Yus 618

Moderators yamaha_scorpio@yahoogroups.com :
1. Bonnie 001
2. Wayan 012
3. Bambing 175

4. Ryan Sepatu 236

5. Agust intel 021

6. Andi T. 026

7. Ivan 212

8. Te' 294

9. Khoent  042

10. Zico 051

Pengurus:
Sekretaris
             —► Hendraz 603
Bendahara          
—►Didit 656 & Kikie Gemuks 626
Bendahara Jalanan (Bejal)
             —► Bismo 680
Humas
                 —► Murry Eko 648
Litbang                
—► Rio Winto 677 & Mada 405
KaDiv. Touring & Safety Riding
    —► Son3 580
KaDiv. Wilayah & Event
                 —► Rahboy 264
KaDiv. Ekonomi & Merchandise   
—► eMJe 621  
KaDiv. Promosi & General Affairs
—► Kukuh 638 & Bondan 538
KaDiv. Kedisiplinan & Aturan    
—► Adnan 604
KaDiv. SDM & Pengembangan     —► Rony F. 611


—► Dgn berakhirnya Kepengurusan Periode 2008-2010, maka berakhir pula keberadaan Rekening resmi MiLYS di BCA : 012 020 6788 a/n Surheni.
Dan resmi DITUTUP mulai tgl 25 November 2010.


Untuk transaksi selanjutnya, akan diInfokan lebih lanjut oleh Kepengurusan Periode 2010-2012 cq Team Bendahara.


Bravo MiLYS !!.
Ride Safely, Respect Others.


Terima kasih kawan-kawan........




salam hangat,
Andy Brod
MiLYS 582
Ketum 2010-2012






---- Do Your Best,
Let GOD Do The Rest
----

Sent from my ProletarCPU®Jurangmangu City
Proletar Anti Kemapanan

__._,_.___
Recent Activity:
Mari kita sukseskan PeMiLYS 2010

===================================================
Biasakanlah hapus pesan-pesan yang tidak perlu
SAVE the limited BANDWITH PLEASE..!
===================================================

- Sampaikan kritik & saran ke milys@googlegroups.com
- Untuk ber-OOT silahkan join milist Gelys kami. Ajukan permintaan
pada saat Kopdar kepada pengurus MiLYS. Syarat & ketentuan berlaku.

======================================================================
.:::Ride Safely & Respect Others:::.
Safety Riding: All day long main lamps ON & wear only SNI helmets
======================================================================

.

__,_._,___