Friday, September 16, 2011

Re: [honda-tiger] Re: Tips ban baru

Klo mau kuat dan tahan lama coba cari merk DURO bro..ane ban belakang pake DURO size 130/70-17...lumayan pake 5 tahun baru botak..baru minggu kmrn ane ganti pake CORSA ukuran 120/70 (abis lebaran stok 130/70nya gak ada)...utk tongkrongan ane lebih suka DURO karena terlihat lebih berotot dan lebih ceper..cm agak susah nyari merk DURO..
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: "Fauzi Salman" <ozihtml@gmail.com>
Sender: honda-tiger@yahoogroups.com
Date: Thu, 15 Sep 2011 15:58:15
To: Milis HTML<honda-tiger@yahoogroups.com>
Reply-To: honda-tiger@yahoogroups.com
Subject: Re: [honda-tiger] Re: Tips ban baru

Bro, setau ane untuk corsa emang bannya agak lebih lebar sedikit walaupun dg size yg sama merk lain. Contohnya kalau ban corsa 110/80/18 dipasang di pelek std revo jadi sama lebarnya dg battlax 120/80/18, ga tau knp. Jadi kalo ukuran corsa 120 ane yakin emang bakal nyenggol rante. Sedangkan utk ban depan ukuran 100 memang bakal nyenggol tapal besi (breket spakbor), lepas aja besinya mas bro, so far ane jg copot besinya ga masalah, udah 3th.

jabat erat,

FauziSalman - blacktigirevo

Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: "redcloud_be6027" <adin_qthink@yahoo.co.id>
Sender: honda-tiger@yahoogroups.com
Date: Thu, 15 Sep 2011 09:15:10
To: <honda-tiger@yahoogroups.com>
Reply-To: honda-tiger@yahoogroups.com
Subject: [honda-tiger] Re: Tips ban baru


makasih oom uban, infonyah cantik, ya neh pada masa inreyen ban, kita di"paksakan" untuk beradaptasi (ngasah feeling) dengan ban baru tersebut, lama atau tidaknya tergantung sering atau tidaknya kita berkendara....tapi nih oom, ane baru beli ban baru,pake corsa 17/120 untuk ban belakang, and ban depan 17/100 corsa juga, yang belakang nyenggol rantai, yang depan kena besi 2 itu (garpu)...piye yoh...xixixixi....

thx oom....
--- In honda-tiger@yahoogroups.com, "Oom Uban" <oom_uban@...> wrote:
>
> Setelah coba menelusuri jalur paman google dengan kata petunjuk "inreyen ban baru", akhirnya ketemu di Ninja 250R Community.
>
> Disana disebutkan bahwa masa inreyen ban adalah 300km. Apakah angka tersebut bersumber dari info teknis yang bisa dipertanggungkan, saya tidak tau ....
>
> Namun seperti postingan saya sebelumnya ... masa inreyen tadi untuk mengasah feeling kita terhadap ban baru. Apa lagi kalau rim dan lebar ban berubah. Pasti handling-nya juga akan berbeda.
>
>
> Salam,
> Oom Uban
>
> --- In honda-tiger@yahoogroups.com, "Azwar Blackrider's" <azwar_html@> wrote:
> >
> > Nice info oom uban.
> > Klo ketemu panduannya gmn "inrijen" ban baru share lg ya om.
> >
> > Powered by Blackrider's® Gas poll...
> >
> > -----Original Message-----
> > From: "Oom Uban" <oom_uban@>
> > Sender: honda-tiger@yahoogroups.com
> > Date: Wed, 14 Sep 2011 04:12:06
> > To: <honda-tiger@yahoogroups.com>
> > Reply-To: honda-tiger@yahoogroups.com
> > Subject: [honda-tiger] Tips ban baru
> >
> > Sekedar sharing ... mohon maaf kalau sudah pernah dibahas.
> >
> > Setiap ban baru biasanya ada lapisan semacam lilin untuk menjaga agar ban tidak mudah terpengaruh suhu diluar.
> >
> > Lapisan ini tentunya akan mempengaruhi traksi ban ke permukaan jalan. Untuk kendaraan roda 4, mungkin tidak terlalu bermasalah ... kecuali untuk kecepatan tinggi.
> >
> > Tapi waspada untuk ban motor. Karena untuk menikung dengan kecepatan minimal pun, motor harus miring untuk melawan efek grafitasi.
> >
> > Harus ekstra hati-hati saat melakukan "inrijen" ban baru. Rasakan benar sampai feeling kita terhadap ban baru sudah menyatu. Sebenarnya ada panduan berapa jarak yang diperlukan untuk "menghilangkan" lapisan ini. Tapi saya lupa link-nya.
> >
> > Dan untuk merawat ban ... rajin2lah menyemir dinding ban (jangan tapaknya) setiap sehabis mencuci. Cari semir ban yang jenis waterbase. Kalau saya biasa beli di toko kimia langganan.
> >
> > Jenis waterbase, hasilnya memang tidak akan se-mengkilat yang oilbase. Kelebihannya, tidak mengikat kotoran ... sehingga tidak cepat kusam.
> >
> >
> > Salam,
> > Oom Uban
> >
> >
> >
> >
> > [Non-text portions of this message have been removed]
> >
>





[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------------------

-------------------------------------------------------
HONDA-TIGER MAILING LIST, Where Brotherhood Has No Limit
-------------------------------------------------------Yahoo! Groups Links



------------------------------------

-------------------------------------------------------
HONDA-TIGER MAILING LIST, Where Brotherhood Has No Limit
-------------------------------------------------------Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/honda-tiger/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/honda-tiger/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
honda-tiger-digest@yahoogroups.com
honda-tiger-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
honda-tiger-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/