Saturday, March 12, 2011

Re: Bls: [Yamaha-Matic] bengkel resmi yg ceroboh(sekedar info)

 

Coba berbagi pengalaman: utk yg no 3, saya jg pernah mengalami dan ada pengaruh usia kendaraan juga (Soul 2008)dalam hal ini kondisi selang bensin yg sudah getas/tidak elastis lagi sehingga walaupun telah dipasang sesuai prosedur namun lepas lagi dgn selang waktu pemakaian tidak lama. Hal ini bisa diatasi dgn mengganti selang bensin yg baru, atau bisa juga dgn mengaplikasikan selang bensin Nuvo yg sedikit lebih panjang (seperti yg saat ini sy gunakan). Tapi sekali lagi ini dgn alasan umur spare part tsb.

ZoeliceB6000EMJ
RedSouliciuos

--- In Yamaha-Matic@yahoogroups.com, Budi Ananto Budiarto <budiananto.budiarto@...> wrote:
>
> coba di check dulu selang bensin yg ke karburator ... ada kemungkinan lepas
> selangnya karena kurang kencang caranya buka cover under seat mio dengan melepas
> ke 4 baut pengikatnya dulu kemudian baru dilepas cover underseatnya ... setelah
> terlepas baru kemudian cek selang bensin yg masuk ke karburator karena ada
> kemungkinan terlepas dari dudukannya .... dan kalo ternyata semua selang telah
> terpasang dgn baik ditempatnya barulah anda dorong ke bengkel terdekat karena
> biar ahlinya yg memeriksa ... karena ada kemungkinan kesalahan dalam pemasangan
> komponen pada saat anda service terakhir .... selamat mencoba ... dan kalo
> memang menurut anda bengkel tersebut tidak baik jangan mampir ke bengkel
> tersebut masih banyak bengkel lain yg lebih baik koq bro ....
>
>
> Nanto ... MioRepsolB6916SDO
> Kelub Sontoloyo 001/Avatarriders/YMIC 014/BKT/YMML
> MiltanNet & Variasi Motor
> Perumahan Jatibening Baru Jalan Enau no 40
> Jatibening II Bekasi
>
>
>
>
> ________________________________
> Dari: samuel santoso <yongtos2005@...>
> Kepada: Yamaha-Matic@yahoogroups.com
> Terkirim: Jum, 11 Maret, 2011 23:55:39
> Judul: [Yamaha-Matic] bengkel resmi yg ceroboh(sekedar info)
>
>
> Bagi teman-teman di Depok, nama bengkel yang suka ceroboh ini PT Sumber MAs
> Motor, Jl. Arief Rahman Hakim 91.Depok 1.
> Peristiwa yang terjadi adalah :
> 1.kurangnya setelan di karburator sehingga mesin saya meledak-ledak terus. Harus
> kembali baru di setel lagi sama mereka.
> 2. Selang CVT lupa dipasang. Kebetulan saya melihatnya dan membandingkan dengan
> mio yang lain. Akhirnya saya pasang sendiri.
> 3. Ini masih perkiraan, bahwa selang bensin kurang rapat ditutupnya sehingga
> selang beberapa hari setelah saya servis, selang terlepas. tepatnya saya servis
> tanggal 3 maret. Rencana besok akan kembali ke bengkel tersebut untuk yang
> terakhir kali untuk meminta pertanggungjawaban.
> setiap peristiwa dari no 1-3 terjadi pada waktu yang berbeda. Masing-masing
> terjadi berdekatan waktunya dengan waktu setelah saya servis motor mio saya.
> Demikian sekilas info. Jika ada yang keberatan bisa juga menghubungi saya. Saya
> hanya mengungkap fakta, kecuali yang no 3 yang masih dugaan saya.
>

__._,_.___
Recent Activity:
please visit http://www.yamaha-matic.org

"Misi dan Visi Yamaha-Matic Mailing List (YMML)adalah komunitas yang mengajak member milist untuk kompak, guyub, bisa saling berbagi rasa dan tolong menolong, dan membawa kemajuan bagi dunia otomotif khususnya para pembesut dan penggemar Yamaha Matic."
MARKETPLACE

Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.


Find useful articles and helpful tips on living with Fibromyalgia. Visit the Fibromyalgia Zone today!

.

__,_._,___